Selasa, 06 Maret 2012

6 Software pengunci folder gratis terbaik

Software pengunci folder

Terkadang kita memiliki folder yang tidak ingin orang tahu. Biasanya folder yang berisikan film xx sperti kasus ariel. Coba seandainya kita mempunyai aplikasi yang bisa memprotect folder atau file kita. Mungkin ariel sekrang masih bernyanyi,Hehhe.
Kali ini minermaya memberikan solusi untuk mengatasi masalah itu semua. Software Pengunci Folder. Ya dengan menggunakan software ini maka folder yang anda inginkan akan tehidden atau terprotect. Langsung saja inilah 6 Software Pengunci Folder yang gratis.

1. Folder Guard
Download Folder Guard

2. TrueCrypt
Download TrueCrypt

3.  My Lockbox
Download  My LockBox

4. Easy File Locker
 Download Easy File Locker

5. dirLock
Donwload DirLock

6. Folder Access Pro
  

Itulah ke 6 software yang gratis yang dapat didownload tanpa membutuhkan crack atau keygen. Karena semuanya sifatnya freeware. Software Pengunci Folder diatas tidak kalah hebat dengan Folder Lock yang berbayar. Oke jangan lupa Password anda karena bisa - bisa anda tidak bisa membuka folder / file anda sendiri.

9 komentar:

  1. mantap............ gan lanjut terus...

    BalasHapus
  2. gan saya pernah pake software pengunci folder (tapi bukan yang 6 terpilih ini), tapi pas coba saya uninstall gag ad protect seperti masukan password langsung aja teruninstall, foldernya muncul lagi. kenapa ya gan atau emang semua software pengunci folder kaya gitu??... kalau tidak rekomedasian agan yang 6 ini yang mana??.terimakasih ^_^

    BalasHapus
  3. apa.kah ini udah gk perlu daftar lg gan???
    soal.nya kyk folder lock minta key

    BalasHapus
  4. terima kasih atas programnya Gan. semoga amal Juragan diberikan rizki yang banyak dari yang maha kuasa. Amin

    BalasHapus
  5. Thank's atas softwarex gan ....

    BalasHapus
  6. makasih banyak gan... sukses slalu

    BalasHapus
  7. folder guard jadi pilihan selai mengunci juga meg enskrip data yang ada.

    BalasHapus
  8. Terima kasih. .sangat membantu

    BalasHapus